1. Diketahui sinyal diskrit :
x[n] = 4 untuk n = -4 s/d 0
x[n] = 0 untuk n = -4>n>0
Proses sinyal tersebut dengan menggunakan MATLAB jika diinginkan
y[n] = x[n+3]
y[n] = x[-n-3]
2. Ada system diskrit sbb:
Sinyal pertama: x[i]= [-1 -1 0 0 1]
Sinyal kedua: h[i]= [1 0 0 1 1]
Cari konvolusi 2 sinyal tersebut secara manual dan dengan MATLAB.
3. Membangkitkan 3 sinyal sinus yang dijumlahkan, sinyal 1: amplitudo 2
dengan frekuensi 1 Hz, sinyal 2: amplitudo 1 dengan frekuensi 20 Hz,
dan sinyal 3: amplitudo 0.5 frekuensi 50 Hz. Tentukan keluaran 3 sinyal
tersebut dalam domain waktu dan domain frekuensi.
4. Sebut dan jelaskan jenis-jenis modulasi dasar ?
5. Diketahui frekuensi sampling filter = 10 kHz
Setengah dari frekuensi sampling filter = 8 kHz
Frekuensi cut off filter = 4 kHz
Nilai wn sebagai frekuensi cut off bernilai = (4 kHz / 8 kHz) = 0,5
Dirancang filter low pass IIR orde 4, orde 10, dan orde 15 sebagai
perbandingan
[a,b]=butter(orde,frekuensi_cut_off);
Komentar
Posting Komentar